Bhabinkamtibmas Warujaya Melaksanakan Pengamanan Pawai Imtihan Yayasan Raudlatut Tholibin Cibogo

    Bhabinkamtibmas Warujaya Melaksanakan Pengamanan Pawai Imtihan Yayasan Raudlatut Tholibin Cibogo

    CIREBON - Dengan berjalan kaki bersama dengan peserta pawai, Bhabinkamtibmas Desa Warujaya Bripka Andi Purwanto, S.H melaksanakan pengamanan Pawai Imtihan Pamwal Imtihan Tahun 2023 Yayasan Raudlatut Tholibin Cibogo Ds. Warujaya Kec. Depok Kab. Cirebon, Kamis (22/06/2023).

    Kegiatan Pawai Imtihan Yayasan Raudhatut Tholibin diikuti sekitar 250 peserta yang terdiri dari anak anak dan para orang tua. Kordinator pengamanan dari Yayasan serta dibantu beberapa anggota Linmas dari Desa Warujaya Kec, Depok Kab, Cirebon.

    Kapolsek Depok Akp Afandi, S.H., M.H mengatakan bahwa kegiatan pengamanan personelnya untuk memberikan kemananan dan kenyamanan terhadap anak anak yang ikut serta dalam pawai sebagai bukti nyata Bhabinkamtibmas selalu hadir dan memberikan rasa aman dan nyaman bagi peserta maupun penonton yang hadir menyaksikan pawai tersebut serta memberikan kelancaran pada arus lalulintas.

    “Memberikan pelayanan dengan pengawalan dan pengamanan pelaksanaan Pawai Imtihan Yayasan Rhaudatut Tholibin”, ungkapnya.

    Dia menjelaskan, kehadiran Bhabinkamtibmas untuk memberikan pelayanan serta menjalin silaturahmi dan kemitraan dengan warga agar terwujudnya Kamtibmas yang kondusif.

    kapolrestacirebon polrestacirebon polri cirebon
    Panji R

    Panji R

    Artikel Sebelumnya

    Dengan Cara Mempersempit Ruang Gerak Pelaku...

    Artikel Berikutnya

    Polsek Jajaran Polresta Cirebon Perkuat...

    Berita terkait

    Follow Us

    Recommended Posts

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Melalui Jum'at Curhat Kapolsek Pabuaran Polresta Cirebon AKP Much. Soleh, SH. menyampaikan Pesan Kamtibmas Jelang Pilkada Serentak 2024 dan tugas Orang Tua sebagai Peranan Penting Dalam Mendidik Anak-anak.
    Tingkatkan ketahanan pangan, Kapolsek Pabedilan Akp Mulyadi, SH gelar Jum'at Curhat bersama Pemdes Pasuruan dan BPP Pabedilan.